PT. Sentralsari Primasentosa adalah perusahaan mitra distribusi terpercaya berdiri sejak tahun 2003. Pada bulan Agustus 2015 PT. Sentralsari Primasentosa telah memiliki 89 Depo yang tersebar di seluruh Indonesia dan armada yang memadai serta Sumber Daya Manusia terlatih, handal, berpengalaman, dan berkomitmen tinggi dipercaya dalam memberikan pelayanan pelangan. Dalam hal administrasi kami menerapkan teknologi informasi sehingga mampu memberikan dukungan informasi dan pelayanan.
PT. Sentralsari Primasentosa adalah perusahaan distribusi terpercaya yang mendistribusikan produk Air Murni Cleo ke seluruh Indonesia. PT. Sentralsari Primasentosa mampu membawa produk yang didistribusikan menjadi lebih baik, serta menjunjung tinggi nilai-nilai kepercayaan, maju bersama dalam menjalankan bisnis serta memperbesar market share dan membangun hubungan kerja yang berkesinambungan.
Kami selaku perusahaan distribusi siap menerima kepercayaan anda untuk bermitra dalam mendistribusikan produk. Kami berdedikasi tinggi untuk mensukseskan produk dengan strategi penjualan yang kreatif.
Kualifikasi
- Usia Maks. 28 Tahun
- Min S1 Akuntansi/ Keuangan/ Management
- Menguasai MS Office & Internet
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Komunikatif,Cermat,Tekun,Ulet & Teliti
- Memiliki pengalaman sebagai Kasir/ admin penjualan di bidang distributor Consumer Good
- Domisili Bangkalan (Madura)
- Penempatan : Cabang Bangkalan (Madura)
2. Staff IT Programmer
Kualifikasi
- Usia Maks 26 Tahun
- D3 / S1 Teknik Informatika
- Memiliki pengalaman kerja min 1 tahun sebagai IT Programmer dan/atau pernah menghandle project android dengan bahasa pemrograman kotlin
- Menguasai bahasa pemrogaman Kotlin di Android Studio
- Menguasai VB.Net dan T-SQL ( SQL Server ) .
- Memahami OOP dan Functional Programming
- Mampu bekerja secara mandiri dan tim, serta terbiasa bekerja dengan target
- Proaktif, inovatif, Jeli & Teliti
- Area Penempatan : Head Office Sidoarjo
3. Staff Internal Audit
Kualifikasi
- Usia maksimai 30 Tahun
- S1 – Teknik, Akuntansi, Manajemen, Ekonomi
- Memiliki pengalaman kerja sebagai internal audit di bidang distributor Consumer Good
- Memahami & mampu membuat laporan penjualan sales, laporan stock, laporan keuangan, dll.
- Menguasai Ms. Office (terutama excel)
- Terbiasa bekerja dengan target
- Mampu bekerja sama dengan tim ataupun mandiri
- Memiliki monitor & control, serta kenampuan analisa yang baik
- Area Penempatan : Yogyakarta – JATENG
Kirim Lamaran lengkap ke :
recruitment1@sentrasari.com / fanantika.wulandari@santralsari.com
Subjek: Staff Admin_Cab. Bangkalan (Posisi 1)
Staff IT Programmer (Posisi 2)
Staff Internal Audit_Jateng (Posisi 3)